Penerapan Sistem Teknologi Public Blockchain Dimasa Depan Untuk Meningkatkan Kunjungan Wisata Di Kota Batam

Authors

Keywords:

Public blockchain, Desentralisasi, Kepercayaan, Pengurangan wisata, Keamanan, Pariwisata

Abstract

Tujuan, - Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan teknologi public blockchain dimasa depan untuk meningkatkan kunjungan wisata di kota Batam.

Desain/Methodologi/Pendekatan - Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode content analysis, narasumber yang digunakan dalam penelitian sebanyak 6 orang dari Dinas Pariwisata, Tour and Travel, Tour leader, Pihak hotel dan Wisatawan di kota Batam.

Temuan penelitian - Hasil penelitian menunjukan bahwa sistem public blockchain berbasis desentralisasi, kepercayaan, keamanan dan pengurangan biaya dapat meningkatkan kunjungan wisata di kota Batam.

Orisinalitas/nilai - Hasil penelitian ini dapat memberikan dukungan solusi yang baik bagi para wisatawan yang ingin berwisata di kota Batam sebagai kota transit menuju luar negeri.

Downloads

Published

2022-09-10

Issue

Section

Articles