ANALISIS FAKTOR PENENTU DALAM PEMILIHAN STRATEGI PROMOSI UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

Authors

  • Ahriyati Universitas Palangka Raya
  • Erni Dwi Puji Setyowati Universitas Palangka Raya
  • Maya Mustika Universitas Palangka Raya
  • Nirena Ade Christy Universitas Palangka Raya

DOI:

https://doi.org/10.59700/js.v14i2.13194

Keywords:

SWOT, Strategi, Promosi, Perguruan Tinggi

Abstract

Penelitian mengenai analisis faktor penentu dalam pemilihan strategi promosi Universitas Palangka Raya (UPR) bertujuan untuk mengetahui kelebihan, kekurangan, peluang, dan acaman melalui analisis SWOT sehingga diketahui strategi dalam meningkatkan promosi UPR. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif yang menggunakan metode analisis SWOT melalui survei terhadap 702 mahasiswa di UPR. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di lingkungan UPR, Provinsi Kalimantan Tengah. Hasil dari penelitian ini yakni UPR memiliki kekuatan dalam pemanfaatan media sosial, kerjasama dengan sekolah, lokasi strategis, beragamnya jurusan, biaya kuliah terjangkau, dan diversifikasi jalur masuk. Untuk mengatasi kelemahan, UPR perlu mengurangi ketergantungan pada media sosial, meningkatkan kualitas pendidikan, dan memperluas pertimbangan calon mahasiswa. Peluang UPR dapat dioptimalkan melalui perbaikan website, promosi di sekolah-sekolah, peningkatan jalur beasiswa, dan sosialisasi alumni. Peralihan status ke BLU dapat meningkatkan branding dan kualitas kampus. Ancaman terbesar adalah penurunan minat mahasiswa jika promosi tidak ditingkatkan, sehingga strategi promosi lebih efektif, dengan peningkatan fasilitas, pengajaran, dan jalur beasiswa. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Elfian, Prasetio, A. dan Ria, S.J. (2017). Peran Pendidikan Tinggi dalam Meningkatkan Minat Masyarakat untuk Produktivitas Pendidikan. SOSIO-E-KONS UNINDRA, 200-216. https://journal.lppmunindra.ac.id/index.php/sosio_ekons/article/view/1870/0. Diakses tanggal 1 Agustus 2023.

Fitriani; Lelawati, Nina; Rahayu, Sri Retnaning. (2021). Strategi Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru (Penmaru) UM Metro. Jurnal Lentera Pendidikan Pusat Penelitian LPPM UM METRO, 144-165. https://ojs.ummetro.ac.id/index.php/lentera/article/view/1809. Diakses tanggal 1 Agustus 2023.

Kanada, Rabial. (2019). Trend Promosi Perguruan Tinggi yang Ampuh dalam Menarik Minat Mahasiswa Baru (Studi Kasus Perguruan Tinggi di Kota Palembang). Journal of Islamic Education Management, 81-92. http://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/El-idare/article/view/5355. Diakses tanggal 31 Juli 2023.

NN. (2023). Rekap SNBP dan SNBT Universitas Palangka Raya Tahun 2023. Palangka Raya: UPR.

Zoom Meeting. (2023). Pernyataan Wakil Rektor Bidang Akademik Dr. Natalina Asi, M.A terkait 1000 Calon Mahasiswa Baru tidak Registrasi Ulang. Senin, 31 Juli 2023.

Tiera, Paztiansyah, Fhebrian, Wirakusumah, Mulawarman. (2012). Strategi Promosi Universitas Swasta dalam Menarik Minat Mahasiswa Baru (Studi Kasus : Corporate Marketing Communication Universitas Bina Nusantara Jakarta), http://library.binus.ac.id/Collections/ethesis_detail.aspx?ethesisid=2012-2-01662- MC. Diakses tanggal 30 Juli 2023.

Sulistyaningtyas, Ike, Devi. (2007). Peran Strategi Public Relation di Perguruan Tinggi, Jurnal Ilmu Komunikasi Universitas Atmajaya Yogyakarta, Volume 4 :2, http://ojs.uajy.ac.id/index.php/jik/article/view/223. Diakses tanggal 30 Juli 2023.

Umar, Husein. (2020). Manajeme Strategik Konsep dan Analisis. Jakarta: The Jakarta Business Research Center.

Rangkuti, F. (2015). Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisnis. (Cetakan ke-2). Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Downloads

Published

2023-12-02

How to Cite

Ahriyati, Erni Dwi Puji Setyowati, Maya Mustika, & Nirena Ade Christy. (2023). ANALISIS FAKTOR PENENTU DALAM PEMILIHAN STRATEGI PROMOSI UNIVERSITAS PALANGKA RAYA. Journal SOSIOLOGI, 14(2), 38–50. https://doi.org/10.59700/js.v14i2.13194