Pengabdian Kepada Masyarakat Pendidikan Kesehatan Mengenai Diabetes Militus pada Siswa Madrasah di Kelurahan Pahandut, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya

Penulis

  • Nadiah Putri Univesitas Palangka Raya
  • Natasya Revitauli Hasugian
  • Prasamya Adikarya Nugraha
  • Hafidz Al Haikam Noviawan

DOI:

https://doi.org/10.52850/askara.v1i1.15911

Abstrak

International Diabetes Federation memperkirakan prevalensi dunia penderita diabetes mencapai angka 578 juta di tahun 2030 dan 700 juta di tahun 2045. Indonesia menempati peringkat ke-7 negara dengan jumlah penderita diabetes terbanyak dan satu-satunya negara di Asia Tenggara yang masuk dalam daftar tersebut.  Diabetes Melitus adalah kelainan defisiensi atau resistensi insulin yang absolute atau relative ditandai oleh gangguan metabolisme karbohidrat protein dan lemak. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada peserta agar memahami cara pencegahan dan mengenali komplikasi diabetes yang mungkin muncul. Metode: pendekatan yang dilakukan adalah dengan melakukan pendidikan kesehatan tentang bagaimana mengenali tanda gejala dan komplikasi DM. Hasil: Semua peserta sangat antusias dalam melakukan kegiatan dan mampu menyebutkan kembali materi yang sudah diberikan. 

 

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2025-02-18

Cara Mengutip

Putri, N., Hasugian, N. R., Nugraha , P. A. ., & Noviawan , H. A. H. (2025). Pengabdian Kepada Masyarakat Pendidikan Kesehatan Mengenai Diabetes Militus pada Siswa Madrasah di Kelurahan Pahandut, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya . ASKARA SATYA, 1(1). https://doi.org/10.52850/askara.v1i1.15911

Terbitan

Bagian

Articles
Abstrak viewed = 0 times