Pelatihan Pembuatan Hand Painting Pada Remaja Putri Di Desa Trosobo

Authors

  • Fema Laila Aziziah Universitas Negeri Surabaya
  • Peppy Mayasari Universitas Negeri Surabaya
  • Lutfiyah Hidayati Universitas Negeri Surabaya
  • Deny Arifiana Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.37304/enggang.v3i2.8679

Keywords:

pelatihan, hand painting, remaja putri

Abstract

Pelatihan hand painting pada remaja putri di desa Trosobo merupakan salah satu wujud dari peningkatan sumber daya manusia yang bertujuan untuk: 1) mendeskripsikan proses pelaksanaan pelatihan hand painting pada remaja putri di desa Trosobo 2) mendeskripsikan hasil jadi pelatihan hand painting pada remaja putri di desa TRosobo, dan 3) mengetahui respon peserta pelatihan hand painting pada remaja putri di desa Trosobo. Jenis penelitian yang digunakan yaitu pra eksperimen dengan tipe one shot case study. Pelatihan dilakukan di Balai RW 01 desa  Trosobo dan diikuti oleh 30 peserta remaja putri. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu berupa observasi, penilaian produk dan angket. Instrumen penelitian yang digunakan berupa lembar observasi kegiatan instruktur, lembar penilaian hasil jadi produk hand painting pada kaos cotton combed, dan lembar angket kuisioner. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Keterlaksanaan proses pelatihan aktivitas instruktur mendapatkan nilai rata-rata 3,8 dengan kategori sangat baik. (2) Hasil produk pelatihan berupa hand painting pada kaos cotton combed yang dibuat oleh peserta mendapatkan hasil sebanyak 90% peserta memperoleh nilai rata-rata 4 dengan kategori sangat baik dan 10% peserta mendapatkan nilai rata-rata 3 dengan kategori baik. (3) Respon peserta terhadap proses pelatihan hand painting mendapatkan nilai rata-rata 3,7 yang berarti sangat baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, S. (2006). Metode Penelitian Kualitatif. Bumi Aksara.

Dhita, K. C. (2017). Pelatihan Keterampilan Perawatan Kulit Wajah Kering Bagi Remaja Putri Karang Taruna Desa Banjar Kemuning Kecamatan Sedati Sidoarjo. Jurnal Tata Rias, 6(1).

Echols, J. M., & Shadily, H. (2003). Kamus Besar Bahasa Inggris – Indonesia. PT. Gramedia.

Hasan, A. (2005). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Departemen Pendidikan Nasional Balai Pustaka.

Hendrik, M. (2022). Pelatihan Teknik Ecoprint Di Desa Puncu Kabupaten Kediri Pada Era Covid-19. E-Journal, 11, 43–51.

Hidayati, N., Hery, A., Irianti, S., & Purwaningsih, N. E. (2020). PELATIHAN HAND PAINTING UNTUK BEKAL WIRAUSAHA SISWA SMK TERPADU NURUL MOHAROMAIN BERSAMA DOSEN, ALUMNI DAN MAHASISWA TATA BUSANA. Jurnal Graha Pengabdian, 2(2), 3–8.

Juliana, N. (2021). Desain Hand Painting Pada Busana T-Shirt Anak. Bahas, 32(1), 55. https://doi.org/10.24114/bhs.v32i1.25444

Kafka, F. J. (1973). Batik Tie Dyeing, Stencilling, Silk Sreen, Block Printing the Hand Decoration of Fabric. Dover Publication.

Kuntjojo. (2009). Metodologi Penelitian. In Materi Diklat Pada Universitas Nusantara PGRI Kediri.

Munawaroh, A., & Suhartiningsih, S. (2013). Keterampilan Hand Painting Pada Kerudung Dengan Penambahan Payet dan Manik-Manik Bagi Remaja Putri di Kelurahan Bungah Gresik. Jurnal Tata Busana, 2(2).

Nabila, E. B. L. H. (2019). Upcycle Jacket Denim Dengan Teknik Hand Painting. E-Journal, 08(Edisi Yudisium), 39–48.

Nitisemito, A. S. (1996). Manajemen Personalia, Sumber Daya Manusia. Gholia Indonesia.

Notoatmodjo, S. (2003). Pengembangan Sumber Daya Manusia. Rhineka Cipta.

Nurdin., A. (2010). Pendidikan Life Skill dalam menumbuhkan Kewirausahaan pada Peserta Didik. Universitas Negeri Jakarta.

Ockvirk, O. G. (1962). Art Fundamentals. WMC Brown.

Sanjaya, W. (2014). Penelitian pendidikan: jenis, metode dan prosedur. Prenada Media Grup.

Sasmita, A. F. (2022). PELATIHAN MENGHIAS TAS SPUNBOND SEBAGAI ECO-. 11, 1–8.

Sedarmayanti. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia Reformasi Birokrasi Dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. PT. Refika Aditama.

Septiani, T. A., & Ikhwan, K. (2021). PENGARUH PELATIHAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Warta Dharmawangsa, 15(4).

Soekandar, J. (2006). Seni Di atas Kain Teknik Melukis. CV Kenie Karya Indonesia.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitaif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Taufik, M. (2018). PENGARUH PELATIHAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI BALAI.

Taufina, T. (2009). Authentic Assesment Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia di Kelas Rendah SD. 9(1), 113–120.

Umi, M. Z., & Nurida, I. (2018). pengaruh pelatihan terhadap kinerja karyawan. majemen.

Downloads

Published

2023-05-04

How to Cite

Fema Laila Aziziah, Peppy Mayasari, Lutfiyah Hidayati, & Deny Arifiana. (2023). Pelatihan Pembuatan Hand Painting Pada Remaja Putri Di Desa Trosobo. ENGGANG: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, Dan Budaya, 3(2), 01–08. https://doi.org/10.37304/enggang.v3i2.8679