SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) SUMBER MULYA KABUPATEN LAMANDAU BERBASIS WEBSITE

Authors

  • Abertun Sagit Sahay universitas Palangka Raya
  • Felicia Sylviana universitas Palangka Raya
  • Wiwit Trianto universitas Palangka Raya

DOI:

https://doi.org/10.47111/jti.v13i1.278

Keywords:

Sistem Informasi, Simpan Pinjam, Web Simpan Pinjam, Bumdes

Abstract

Bumdes adalah lembaga usaha desa yang dikelola oleh masyarakat dan pemerintahan desa dalam upaya memperkuat perekonomian desa dan dibentuk berdasarkan kebutuhan dan potensi desa. Beberapa kegiatan dalam badan usaha ini masih belum terkomputerisasi, seperti dalam transaksi simpan pinjam, ini masih dikerjakan secara manual, sehingga membutuhkan waktu yang cukup lama dalam pengerjaannya. maka dibuat sebuah sistem informasi berbasis website.

Metode yang digunakan dalam melakukan perancangan yaitu dengan menggunakan model waterfall, Tahapan dalam waterfall : Definisi Kebutuhan, Desain Sistem dan Perangkat Lunak, Implementasi dan Pengujian Unit, Implementasi dan Pengujian, Pengintregrasian dan Pengujian. Teknik Analisa data yang digunakan merupakan study lapangan dan studi kepustakaan. Program ini dibuat dengan menggunakan Bahasa PHP dan Menggunakan database MySql.

Berdasarkan permasalahan diatas, maka perlu dibuat sebuah Sistem Informasi yang berbasis komputer dengan judul Sistem Informasi Simpan Pinjam Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Sumber Mulya Kab. Lamandau Berbasis Website. Membantu menyajikan sebuah pengelolaan  data yang lebih teratur dan pengelolaan laporan yang lebih efisien

Downloads

Download data is not yet available.

References

Betha Sidik. 2017 “Pemrograman WEB dengan PHP 7”Penerbit Iformatika
Gregorius. (2000,30). Pengertian Web. Dikutip 9 Desember 2018 dari web ku: http://https://web-ku-web.blogspot.com/2017/08/pengertian-website.html.
Heni Sri Wahyuni .2009“Sistem informasi simpan pinjamdi dinas koperasi ukm dan perindagkota bandung” . Bandung
Hidayatullah. Priyanto. (2017). Apa itu MySQL. Dikutip 22 April 2017 dari worldpress: http://zoyi.wordpress.com/2010/10/30/apa-itu-mysqlapache-dan-php/.
Hidayatullah. Priyanto, 2017 “Pemrograman Web”, Bandung, Informatika Bandung.
Jogiyanto, H.M. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi (Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis),AndiOffset, Yogyakarta.
Muhammad Arif Zulfikar .2012“Sistem informasi simpan pinjam pada koperasi “kopka”temanggung” .Temanggung.
Mukhamad Masrur, 2016 “Pemrograman Web Dinamis Menggunakan Java Server Pages Dengan Database Relational MySQL”, Yogyakarta, Andi.
Nugroho (2004,2). Pengertian HTML. Dikutip 9 Desember 2018 dari repository: http://http://repository.polimdo.ac.id/424/1/Gabriela%20Krisia%20Mentari%20Liotohe.pdf.
Nugroho. Bunafit (2008, 29). Pengertian MySQ. Dikutip 9 Desember 2018 dari elib unikom: http://https://elib.unikom.ac.id/files/disk1/446/jbptunikompp-gdl-davidivanc-22264-9-babiil-i.pdf.
Prihatna, H. 2005, “Kiat Praktis Menjadi Web Master Profesional”. Elex Media Komputindo.
Raharjo,Budi. 2011. Belajar Otodidak Membuat Database Menggunakan MySQL. Bandung: Informatika
Ramdhani (2003). Pengertian Internet. Dikutip 9 Desember 2018 dari dosenit: http:// https://dosenit.com/jaringan-komputer/internet/pengertian-internet-menurut-ahli.
Sidharta (1996). Pengertian Internet. Dikutip 9 Desember 2018 dari dosenit: http:// https://dosenit.com/jaringan-komputer/internet/pengertian-internet-menurut-ahli.
Sibero (2011) .Pengertian Internet. Dikutip 9 Desember 2018 dari dosenit: http:// https://dosenit.com/jaringan-komputer/internet/pengertian-internet-menurut-ahli
Syafii. M. (2004, 1). Pengertian PHP. Dikutip 22 April 2017 dari academia edu: http:// http://www.academia.edu/4603746/Pengertian_PHP_My_SQL

Downloads

Published

2019-10-30