Analisis Penjualan Produk Perabotan Rumah Tangga Pada Usaha Dagang Meubel SRN Pangkalan Bun

Authors

  • Muhammad Wandi Maulana Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Palangka Raya
  • Tonich Uda Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Palangka Raya
  • Rinto Alexandro Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Palangka Raya

Keywords:

Usaha Dagang, Penjualan Produk

Abstract

Dalam sebuah organisasi/ usaha dagang setiap menjalankan aktivitasnya mempunyai tujuan yang sama yaitu memperoleh keuntungan. Penjualan dapat diartikan sebagai usaha atau langkah konkrit yang dilakukan untuk memindahkan suatu produk, baik itu berupa barang ataupun jasa, dari produsen kepada konsumen sebagai sasarannya.Dalam hal ini penjualan merupakan usaha-usaha yang dilakukan untuk mencapai hasil yang di inginkan pada pasar yang di tujukan (sasaran). Khusus dalam bidang penjualan produk terdiri dari perencanaan, penerapan, dan pengendalian. Hasil penelitian menunjukan bahwa penjualan produk yang di terapkan oleh meubel SRN tetap memperhatikan (perencanaan, penerapan, dan pengendalian). Dalam hal keterkaitan perencanaan, penerapan, dan pengendalian adalah untuk dapat memaksimalisasi kemungkinan perusahaan dalam mencapai tujuan dan sasaran jangka pendek dan jangka panjang dalam sasaran pasar yang telah ditetapkan.Di samping itu juga di maksudkan untuk dapat mengoptimalkan pemanfaatan potensi sumber-sumber daya yang terdapat dalam bidang penjualan, dengan mempertimbangkan situasi dan kondisi yang dihadapi dalam lingkungan penjualan yang ada di dalam maupun di luar meubel.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian, Hal. 222. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Assauri, Sofyan. 2002. Manajemen Penjualan (dalam konsep dan strategi, Hal. 69). Jakarta: Penerbit Indeks.

Chandra, Gregorius, dkk. 2001. Strategi dan Penjualan Hal. 12. Yogyakarta: Kismono.

Daryanto. 2011. Manajemen dan Fungsi Penjualan, Hal. 76. Bandung: PT. Sarana. Tutorial Nurani Sejahtera.

Hurriyati, Ratih. 2005. Bauran Penjualan dan Loyalitas Konsumen, Hal. 50. Bandung: Alfabeta.

Hurriyati, Ratih.2005.Penjualan dan Loyalitas Konsumen, Hal. 62. Bandung: Alfabeta

Hurriyati, Ratih.2005. Penjualan dan Loyalitas Konsumen, Hal. 63. Bandung: Alfabeta

Indriantoro.Nur dan Bambang Supomo.2010.Metodologi Penelitian Bisnis untuk Akutansi dan Manajemen, Edisi Pertama, Hal. 27. Yogyakarta.

Kotler. Philip. 1997. Penjualan, Jilid I dan 2(Edisi Kesembilan), Hal. 8. Jakarta: PT. Indeks. Kelompok Gramedia.

Kotler. 1997. Manajemen Penjualan, Jilid I (Edisi Kesebelas), Hal. 13. Jakarta: Penerbit Indeks.

Kotler dan Armstrong.1997.Penjualan Produk yang Dipasarkan, Hal. 89. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Kotler.Philip dan Keller, Kevin Lane. 2006. Penjualan Produk Jilid I, Edisi Ketigabelas, Hal. 17. Jakarta: Erlangga.

Kotler dan Armstrong. 2006. Prinsip-Prinsip yang Mempengaruhi Penjualan, Edisi Keduabelas, Jilid I, Hal. 106. Jakarta: Erlangga.

Lamb.Hair.danMcdaniel. 2001.Harga, Bab XVII Edisi Pertama, Hal. 268. Jakarta: Salemba Empat.

Nawawi, H. M.M. Hadori. 1994. Prinsip-Prinsip Analisis, Hal. 174. Yogyakarta: Gajah Mada University.

Sugiyono. 2007. Informasi Penelitian, Cetakan Kelima, Hal. 216. Bandung: Alfabeta.

Suryabrata, Sumadi. 1983. Metodologi Penelitian, Hal. 71. Yoyakarta: andi Offset.

Tim Penyusun. 2007. Pedoman Penulisan Skripsi. Palangka Raya: Universitas Palangka Raya.

Yanson I Nyalung. 2014. Bimbingan Skripsi. Palangka Raya: Universitas Palangka Raya.

Downloads

Published

2021-07-20