LITERATURE REVIEW : HUBUNGAN ANTARA PAPARAN ORGANOFOSFAT DENGAN PARU OBSTRUKTUF

Penulis

  • Anak Agung Istri Inten Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Palangka Raya, Palangka Raya, Kalimantan Tengah
  • Septi Handayani Departemen Biokimia, Fakultas Kedokteran, Universitas Palangka Raya, Palangka Raya, Kalimantan Tengah
  • Abi Bakring Balyas Departemen Fisiologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Palangka Raya, Palangka Raya, Kalimantan Tengah

DOI:

https://doi.org/10.37304/jkupr.v10i2.5719

Kata Kunci:

Organofosfat, gangguan paru obstruktif, FEV1

Abstrak

Latar Belakang: WHO mencatat telah terjadi 1-5 juta kasus keracunan pestisida pada tahun 2014 di lingkungan pertanian. Di Indonesia menurut Data Sentra Informasi Keracunan Nasional pada tahun 2016 menunjukkan 771 kasus keracunan pestisida. Pestisida golongan organofosfat dapat masuk ke dalam tubuh melalui inhalasi, ingesti, dan kontak dermal. Organofosfat memiliki efek toksik pada sistem pernapasan yaitu dapat menyebabkan gangguan fungsi paru obstruktif. Tujuan dari literature review ini untuk mentahui hubungan antara paparan organofosfat dengan gangguan paru obstruktif. Penelitian literature review ini menggunakan systematic literature review. Sampel penelitian berupa data sekunder berupa artikel yang diperoleh dari Google Scholar dan ResearchGate dengan kata kunci organofosfat, gangguan paru obstruktif, dan FEV1 yang dipublikasi pada tahun 2011-2021 dimana mendapatkan hasil 18 jurnal yang memenuhi kriteria inklusi terdiri dari 4 jurnal nasional dan 14 jurnal internasional. Dari 18 jurnal didapatkan 16 jurnal menyatakan ada hubungan antara paparan organofosfat dengan gangguan paru obstruktif dan 2 jurnal mengatan tidak terdapat hubungan antara paparan organofosfat dengan gangguan fungsi paru. Berdasarkan hasil literature review ini didapatkan bahwa terdapat hubungan antara paparan organofosfat dengan gangguan paru obstruktif sebesar 88,9% dan 11,1% tidak berhubungan. Faktor yang mempengaruhi adalah lama paparan, arah angin saat penyemprotan, dan penggunaan alat pelindung diri..

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Direktorat Jendral Prasarana dan Sarana Direktorat Pupuk dan Pestisida Kementerian Pertanian, 2016

Puput SMS, Kristianningrum DS, Ika RS. Hubungan Kadar Kolinesterase terhadap Faal Paru Petani yang terpapar Pestisida Organofosfat di Desa Sukorambi Kabupaten Jember. Journal of Agromedicine and Medical Sciences. 2019. Vol. 5 No.2

Mahmudah, M., N. E. Wahyuningsih, dan O. Setyani. Kejadian keracunan pestisida pada istri petani bawang merah di desa kedunguter kecamatan brebes kabupaten brebes. Media Kesehatan Indonesia. 2012. 11(1): 65- 70.

Fiananda Al, Adyaksa G, Indraswari DA. Hubungan antara aktivitas asetilkolineterase darah dan waktu reaksi petani kentang dan paparan kronik pestisida organofosfat [skripsi]. 2014. Semarang: Universitas Diponegoro.

Achmadi UF. Upaya Kesehatan kerja sektor informal di Indonesia. 2013 Jakarta : Departemen Kesehatan Republik Indonesia.

Eddleston M, Buckley NA, Eyer P, Dawson AH. Management of acute organophosphorus pesticide poisoning. 2008. 371 (9612) : 597-607.

Sinaga J, Nurliyani N, Saleh YD. Paparan pestisida terhadap kejadian penyakit paru obstruktif kronis pada petani di Sumatera Utara. Berita Kedokteran Masyarakat. 2017. 33(11) 529-534

Bernie P, Aria K, Mukhtar I. Profil Perilaku Petani Hortikultura Penyemprot Pestisida dan Gangguan Fungsi Paru Obstruktif. J Respir Indo. 2017. Vol.37 No.3.

Eni M, Adi HH, Indwiani A, Sarto. Pengaruh Teknik Aplikasi Pestisida terhadap Derajat Keparahan Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) pada Petani. Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia. 2017. 16(2), 37-45.

Chandra IN, Isbandiyah, Melany F. Hubungan Antara Pemakaian Obat Nyamuk Bakar dan Frekuensi Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK). Journal Universitas Muhammadiyah Malang. 2013. 3(2):93-98.

Jessica LR, David BR, Kathleen K, et al. Animal Prodction, insecticides use and self-reported sympotms and diagnoses of COPD, including chronic bronchitis, in Agricultural Health Study. Journal Environment International. 2019. 127: 764-772.

Rachel R, John RB, Kim GH, et al. Decreased lung function in 7-year-old children with early organphosphate exposure. Thorax 2016; 71:148-153.

Gauri J, Patil S, Ajit S. Effects of Pesticides on Lung Function Test in Farmers of Satara District, Maharashtra, India. Indian Journal of Public Health Research & Development. 2019. 10(7): 186.

Juliana J, Nuranis SMS, Abdul RT. Exposure to Pesticide and Its Association With Respiratory Health Among Paddy Farmers at Tanjung Karang, Selangor. Global Journal of Health Science. 2019. Vol 11, No.4

Brittney OB, Megan UC, Jane AH, et al. Sleep Apnea and Pesticides Exposure in a study if US Farmers. Journal of National Sleep Foundation. 2017.

Rachel R, Kim GH, John RB, et al. Early-life Exposure to Organophosphate Pesticides and Pediactic Respiratory Symptoms in the CHAMACOS Cohort. Enviromental Health Perspectives. 2015. Vol 123: No.2

Martin RH, Erik J, Anneli S, Daniel S, John CS, Ruth M, et al. Organophospate and carbamate insectiside exposure is related to lung function change among smallholder farmers : a prospective study. Thorax. 2021. 0:1-10.

Fareed M, Manoj KP, Vipin B, et al. Adverse Respiratory Health and Hematological Alterations among Agricultural Workers Occupationally Exposed to Organophosphate Pesticides: A Cross-Sectional Study in North India. PLoS ONE. 2013. 8(7)

Gauri SK, Maya MM, Juhi RK. Study of Respiratory Symptoms in Farmers Admitted in Tertiary Health Care Institute. Journal of Medical Sciences. 2019. Vol 6(1), 84-87

Thurein Z, Mya PP, Sanda K. Erythrocyte Acetycholinesterase Enzyme Activity, Serum Interleukin-6 Level and Respiratory Function of Myanmar Agricultural Workers Exposed to Organophosphate Pesticides. International Journal of Clinical and Experimental Physiology. 2020. Vol 7(3).

Samruddhi P, Nikhil G. A Cross sectional Study of Effects of Organophosphorus Pesticides on Cardio Respiratory Parameters Among Farm Labourers of North Maharashtra. Applied Physiology and Anatomy Digest. 2019 (4) 03, 29-36.

Vegard MH, Amare WN, Zeyede KZ, et al. High Prevalence of Respiratory and Dermal Symptoms Among Ethiopian Flower Farm Workers. Archives of Enviromental & Occupational Health. 2015. 70, 2014- 213.

Robyn G, Erika F, Katie H, et al. Gestasional PesticideExposure and Child RespiratoryHealth. International Journal of Enviromental Research and Public Health. 2020. 17(19):7165.

Ming Y, Jeremy B, Jonatahan WM, et al. Urinary Dialkyl Phosphate Concentrations and Lung Function Parameters in Adolescent and Adults: Results from the Canadian Health Measures Survey. Environ Health Perspect. 2015

Sherwood, L. Fisiologi Manusia Dari Sel ke Sistem. Edisi 6. Jakarta: EGC. 2011.

Hendy L, Darmawati AI, Gana A. Hubunganantara Aktivitas Asetilkolinesterase Darah dan Arus Puncak Ekspirasi Petani Kentang dengan Paparan Kronik Pestisida Organofosfat (Doctoral dissertation, Faculty of Medicine Diponegoro University). 2014

Daniel LS, David LS. Dialkyl phosphates as biomarkers of organophosphates : The current divide between epidemiology and clinical toxicology. Clinical Toxicology. 2011. 49: 771-781.

James JL, Fauci AS, Kaspel DL, Hauser SL, Longo DL, et al. Harrison’s Principles of Internal Medicine. Edisi 19. New York NY, McGraw Hill Education. 2015.

Banasfhe H, Bronwyn SB, Peter W, et al. Effects of Fruit and Vegetable Consumption on Risk of Asthma, Wheezing and Immune Responses: A Systematic Review and Meta-Analysis. Nutrients. 2017. 9 (4) : 341.

Diterbitkan

2022-10-22

Cara Mengutip

Inten, A. A. I. ., Handayani, S. ., & Balyas, A. B. . (2022). LITERATURE REVIEW : HUBUNGAN ANTARA PAPARAN ORGANOFOSFAT DENGAN PARU OBSTRUKTUF . Jurnal Kedokteran Universitas Palangka Raya, 10(2), 6–10. https://doi.org/10.37304/jkupr.v10i2.5719