PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INQURIY TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PERBAIKAN SISTEM HIDROLIK

Authors

  • Tommy Pusmana Keliat
  • Wiyogo

DOI:

https://doi.org/10.37304/jptm.v2i2.1193

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan model pembelajaran inquiry terhadap hasil belajar siswa pada materi perbaikan sistem hidrolik. Penelitian ini melibatkan 29 siswa kelas X TKRO SMKN 1 Palangka Raya. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Instrumen dalam penelitian ini adalah bentuk tes hasil belajar yang diberikan setelah dilakukan perlakuan penerapan model pembelajaran inquiry selama empat kali pertemuan. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh rata-rata nilai siswa berada di atas Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yaitu 78,27 sebanyak 27 orang sedangkan 2 orang siswa di bawah KKM. Hal tersebut menunjukan bahwa model pembelajaran inquiri efektif digunakan

Downloads

Download data is not yet available.

References

________2003. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta

Bruce Joyce, Marsha Weil, Emily Calhoun. (2009). Models Of Teaching: Model Model Pengajaran. Yogyakarta. Pustaka Pelajar.

BSNP. (2006). Standar Isi Mata Pelajaran IPA SMP/MTs. Jakarta : BSNP.

Kuniaturohima, Dwi. (2010). “Penerapan Metode Inquiry Dalam Meningkatkan Keaktifan dan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi di SMP Shalahuddin Malang.” Skripsi. Malang: Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang

MPR RI, 1993, GBHN, Ketetapan MPR RI No. II/MPR/1993, Cetakan Kedua, Penerbit Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Syah, Muhibbin. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2012. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Remaja Rosda karya

Downloads

Published

2021-03-05

How to Cite

Tommy Pusmana Keliat, & Wiyogo. (2021). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INQURIY TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PERBAIKAN SISTEM HIDROLIK. Steam Engineering, 2(2), 86–91. https://doi.org/10.37304/jptm.v2i2.1193