PENGEMBANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BAYU TIPE HAWT 3 PROPELER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN: KONSEPTUAL KONVERSI ENERGI

Authors

  • Dian Nur Anwar
  • Sulaeman Deni Ramdani
  • Moh Fawaid
  • Hamid Abdillah
  • Muhammad Nurtanto

DOI:

https://doi.org/10.37304/jptm.v2i2.2417

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menghasilkan produk berupa Pembangkit Listrik Tenaga Bayu (PLTB) skala mikro sebagai media pembelajaran pada mata kuliah Mesin Konversi Energi dan menganalisis kelayakan produk media pembelajaran PLTB skala mikro dari hasil validasi ahli dan pengguna. Metode pada penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model product and tool research bagian tool development and use. Sampel penelitian ini adalah mahasiswa Pendidikan Vokasional Teknik Mesin Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) yang mengontrak mata kuliah Mesin Konversi Energi. Pengambilan data terdiri dari 3 ahli materi, 3 ahli media dan 13 pengguna (mahasiswa) dengan teknik analisis deskriptif. Hasil penelitian yang diperoleh adalah : (1) Pengembangan produk berupa PLTB skala mikro menghasilkan karakteristik dengan ukuran 100 x 100 x 160 cm (P x L x T) yang bisa dibongkar pasang, output daya yang dihasilkan 14,73 volt, beban (lampu LED) yang menyala 10 watt, dan menggunakan 3 propeler yang terbuat dari material kayu pinus, dan (2) Analisis kelayakan oleh validasi ahli media, ahli materi dan pengguna dinyatakan “Sangat Layak” digunakan sebagai media pembelajaran pada mata kuliah Mesin Konversi Energi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adam, S., & Syastra, M. T. (2015). Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis teknologi Informasi Bagi Siswa Kelas X Ananda Batam. 3(2), 78–90.

Ibrahim, R., & Syaodih, N. (2003). Perencanaan Pengajaran. Rineka Cipta.

Mirayanti, B., Kurnianingsih, A., P., K. A. Hati. I., & Azizi, N. (2016). JURNAL ENERGI?: Media Komunikasi Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral.

Perpress. (2017). Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2017 Tentang Rencana Umum Energi Nasional. 6.

Rahmawan, A. B. (2017). Tugas akhir skripsi.

Sanaky, Dr. H. AH. (2013). Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif. Kaukaba Dipantara.

Schubel, P. J., & Crossley, R. J. (2012). Wind turbine blade design. Energies, 5(9), 3425–3449. https://doi.org/10.3390/en5093425

Sutopo, S., Setiadi, B. R., Nurtanto, M., Purnomo, S., Handoyono, N. A., & Johan, A. B. (2020). Enhancing of Student Collaboration in Thinking, Pairing, and Sharing on Energy Conversion Learning. International Journal of Higher Education, 9(4), 199–205. https://doi.org/10.5430/ijhe.v9n4p199

Suyitno, Primartadi, A., Jatmoko, D., Nurtanto, M., & Ratnawati, D. (2020). The influence of audio visual media on student interest: Automotive clutch power train system. Journal of Physics: Conference Series, 1700, 012049. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1700/1/012049

Zahra, I. N. (2008). Pengenalan Teknologi Pemanfaatan Energi Angin. Pengenalan Teknologi Pemanfaatan Energi Angin, 1, 1–4.

Downloads

Published

2021-03-05

How to Cite

Anwar, D. N., Sulaeman Deni Ramdani, Moh Fawaid, Hamid Abdillah, & Muhammad Nurtanto. (2021). PENGEMBANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BAYU TIPE HAWT 3 PROPELER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN: KONSEPTUAL KONVERSI ENERGI. Steam Engineering, 2(2), 65–72. https://doi.org/10.37304/jptm.v2i2.2417