PENGARUH KOMPETENSI KARYAWAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN BENGKEL MANUFAKTUR DI KOTA SERANG

Authors

DOI:

https://doi.org/10.37304/jptm.v3i2.4154

Keywords:

Kompetensi Karyawan, Kepuasan Pelanggan, Bengkel Manufaktur

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi karyawan terhadap kepuasan pelanggan bengkel manufaktur di Kota Serang. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Sampling yang digunakan berjumlah 27 orang dari 6 Bengkel Manufaktur yang ada di Kota Serang. Teknik pengambilan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan penyebaran angket kuisioner. Teknik pengolahan data dilakukan dengan menggunakan uji koefisien korelasi uji koefisien determinasi dan uji regresi sederhana. Hasil pengujian koefisien korelasi menunjukkan nilai hasil pearson correlation sebesar 0.870 dimana nilai tersebut berarti terdapat pengaruh antara kompetensi karyawan terhadap kepuasan pelanggan bengkel manufaktur di Kota Serang. Hasil pengujian koefisien determinasi Rsquare adalah kompetensi karyawan mempengaruhi tingkat kepuasan pelanggan hingga 75,7% dan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini angka ini menujukan bahwa pengaruh kompetensi karyawan lebih dominan dibandingkan faktor lain. Hasil pengujian persamaan regresi menunjukkan bahwa ketika kompetensi karyawan ditingkatkan maka kepuasan pelanggan dapat meningkat sebesar 57,6%. Sehingga arah hubungan antara kompetensi karyawan bengkel manufaktur di kota serang terhadap kepuasan pelanggan adalah positif searah. Oleh karena itu, berdasarkan hasil penelitian ini dapat menjadi landasan pengusaha bengkel manufaktur di Kota Serang untuk meningkatkan kualitas kompetensi pegawainya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Basori, M. A., Prahiawan, W., & Daenulhay. (2017). Pengaruh Kompetensi Karyawan Dan Lingkungan Kerja Dan Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen Tirtayasa Mempengaruhi, 1(2), 149–157.

Hartati, Y., Ratnasari, S. L., & Susanti, E. N. (2020). the Effect of Competence, Communication, and Work Environment on the Performance of Employees of PT. Indotirta Suaka. Dimensi, 9(2), 294–306.

Herman, H. (2018). Strategi Meningkatkan Keunggulan Bersaing Melalui Kualitas Pelayanan Pada Pt Putra Usaha Mandiri Kota Batam. Jurnal Akuntansi Barelang, 3(1), 57–63. https://scholar.google.com/scholar?hl=en&as_sdt=0%2C5&q=Strategi+Meningkatkan+Keunggulan+Bersaing+Melalui+Kualitas+Pelayanan+Pada+PT+Putra+Usaha+Mandiri+Kota+Batam&btnG=

Jumhari, M., Ekonomi, F., Karawang, U. S., Sulaeman, E., Ekonomi, F., Karawang, U. S., Kusnanto, D., Ekonomi, F., Karawang, U. S., & Info, A. (2022). PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DIMASA PANDEMI COVID-19 PADA BENGKEL HONDA NSS AHASS 1838 KARAWANG. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis E-QIEN, 9(1).

Kuntari, B. D., Kumadji, S., Hidayat, K., Administrasi, F. I., & Brawijaya, U. (2016). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN ( Survei Pada Pelanggan Bengkel PT Astra International Tbk – Daihatsu Malang ). Jurnal Administrasi Bisnis, 36(1), 196–202.

Markus. (2021). Pengaruh Pelayanan dan Biaya Servis Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Bengkel Aceng Motor Penandingan Kab . Lahat. MANAJEMEN SOSIAL EKONOMI (DINAMIKA), 1(2), 64–75.

Mujiaty, Y., Novayanti, D., Nurjanah, S., & Apriliani, S. (2021). PENGARUH BAURAN KEHANDALAN DAN JAMINAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA BENGKEL MOTOR SCOOTER JAM JAKARTA BARAT. AKRAB JUARA, 6(3), 75–83. http://journal.unilak.ac.id/index.php/JIEB/article/view/3845%0Ahttp://dspace.uc.ac.id/handle/123456789/1288

Permatasari, L. D., & Hermani, A. (2020). Pengaruh Kepemimpinan dan Kompetensi Karyawan terhadap Kinerja Karyawan CV. Indonesia Live Garment Bidang Produksi Bagian Sewing, Kabupaten Sragen. JIAB: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 9(1), 1–9. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jiab/article/view/26215

Putri, S. (2021). Peran Pembiayaan Syariah Dalam Pengembangan Umkm Di Indonesia (The Role Of Sharia Financing In The Development Of UMKM In Indonesia). Al-Hisab:Jurnal Ekonomi Syariah, 1(2), 1–11.

Rakhmalina, I., & Marsih, Y. (2021). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PT. JNE CABANG SEKAYU. JURNAL MANAJEMEN KOMPETEN, 4(2), 101–118.

Yuliana, & Purnama, I. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pelanggan Dan Nilai Pelanggan Dalam Meningkatkan Loyalitas Pelanggan Pada PO. Titian Mas Cabang Bima. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 4(2), 165–170.

Yuningsih, E., & Ardianti. (2019). PENGARUH KOMPETENSI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT XXX THE. Jurnal Visionida, 1(2), 273–286. https://doi.org/10.31539/jomb.v1i2.814

Downloads

Published

2022-03-25

How to Cite

Mohammad Ariansyah Sahputra, & Haris Abizar. (2022). PENGARUH KOMPETENSI KARYAWAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN BENGKEL MANUFAKTUR DI KOTA SERANG. Steam Engineering, 3(2), 120–126. https://doi.org/10.37304/jptm.v3i2.4154