PENDEKATAN HIBRID PADA KARYA ARSITEKTUR RUMAH BLOK BETON FRANK LLOYD WRIGHT

Authors

  • Titiani Widati Jurusan Arsitektur Universitas Palangka Raya

DOI:

https://doi.org/10.36873/jpa.v11i01.1973

Keywords:

Hibrid, Rumah Blok Beton (Textile Concrete Block House), Frank Lloyd Wright.

Abstract

Frank Lloyd Wright (1867-1959) menghasilkan ide-ide Organic Architecture, Prairie Style, Textile Concrete Block, Hemicycle Design dan mengembangkan konsep rumah Usonian. Sebagai seorang arsitek yang memiliki lokalitas kuat, yaitu kedekatannya dengan alam dan arsitektur “asli” Amerika (antara lain rumah pertanian, padang rumput dan memori peradaban suku Indian) dan hidup dalam masa transisional menuju era modern abad 20 dengan pemikiran teori arsitektur baru, material dan teknologi baru, Frank Lloyd Wright memiliki keunikan yang membuatnya berbeda dari para arsitek sejamannya.

Serial rumah-rumah blok beton (textile concrete block house) yang terbangun di Los Angeles pada tahun 1923-1924, merupakan karya-karya unik Frank Lloyd Wright, karena menerapkan pendekatan hibrid dalam perancangannya.

Downloads

Download data is not yet available.
-

Downloads

Published

2016-07-25

How to Cite

[1]
T. Widati, “PENDEKATAN HIBRID PADA KARYA ARSITEKTUR RUMAH BLOK BETON FRANK LLOYD WRIGHT ”, JPA, vol. 11, no. 01, pp. 160–167, Jul. 2016.

Most read articles by the same author(s)