ARSITEKTUR SEBAGAI EKSPRESI BUDAYA Studi Kasus : Piazza d’Italia
DOI:
https://doi.org/10.36873/jpa.v13i02.1995Keywords:
Sistem ekspresi, arsitektur, Piazza d’Italia.Abstract
Produksi artistik dan arsitektur kontemporer (baru) yang merupakan cermin sistem ekspresi ditentukan oleh kebudayaan masyarakat/tempatnya. Sistem ekspresi juga tercermin dalam respon terhadap produksi sekarang dan masa lalu tersebut. Bentuk menjadi sangat berarti tidak hanya karena berbeda dengan bentuk lain tetapi juga karena persamaannya dengan bentuk tertentu yang memuat arti yang sama, misalnya dalam hal ini kasus Piazza d’Italia.