IMPLEMENTASI MANAJEMEN PERUBAHAN DI SDN 5 MENTENG PALANGKA RAYA
DOI:
https://doi.org/10.37304/eej.v3i2.2745Keywords:
Implementasi, Manajemen Perubahan, SDN 5 Menteng, Palangka Raya.Abstract
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi manajemen perubahan di SDN 5 Menteng Palangka Raya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan rancangan studi kasus. Sumber data dalam penelitian ini, meliputi: Kepala Sekolah, Waka. Kurikulum, Waka.Kesiswaan, Waka. Sarana dan Prasarana, para guru dan tenaga kependidikan serta orang tua siswa. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Analisis data menggunakan pola interaktif data, meliputi: pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pengabsahan data menggunakan teknik triangulasi sumber dan metode. Hasil penelitian menunjukkan implementasi manajemen perubahan pada komponen/bidang kurikulum, kesiswaan, sarana dan prasarana, pendidik dan tenaga kependidikan, keuangan, serta hubungan sekolah dan masyarakat mampu membawa perubahan untuk mewujudkan peningkatan mutu sekolah.
Abstract: This study aims to describe the implementation of change management at SDN 5 Menteng Palangka Raya. This study used a qualitative approach with case study design. Sources of data in this study, including: Principal; Vice Principal of Curriculum, Student Affairs, Facilities and Infrastructure; teachers and education staff; and student parents. Data collection techniques through observation, interviews, and documentation studies. Data analysis used an interactive pattern of data, including: data collection, data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Validation of data using triangulation of sources and methods. The results showed that the implementation of change management in the components/fields of the curriculum, students, facilities and infrastructure, educators and education personnel, finance, and school-community relations was able to bring about change to realize school quality improvements.
Downloads
References
Anderson, D., & Ackerman-Anderson, L. S. (2001). Beyond Change Management: Advanced Strategies for Today's Transformational Leaders. San Francisco: Jossey-Bass/Pfeiffer.
Bancin, A., & Lubis, W. (2017). Manajemen Sarana dan Prasarana Pendidikan (Studi Kasus SMA Negeri 2 Lupuk Pakam). Educandum, 10(1).
Creswell, J. W. (2014). Research Design: Qualitative, Quantitative and Mixed Methods Approaches. Thousand Oaks, CA: Sage Publications.
Goksoy, S. (2013). The Role of the Educational Manager’s in the Management of Change. International Journal of Academic Research, 5(6). Doi: https://doi.org/10.7813/2075-4124.2013/5-6/b.30.
Gunawan, A. H. (1996). Administrasi Sekolah (Administrasi Pendidikan Mikro). Jakarta: Rineka Cipta.
Hakim, M. N. (2019). Manajemen Hubungan Masyarakat dalam Mengembangkan Lembaga Pendidikan (Studi Kasus di SMK Negeri 1 Dlanggu Mojokerto). Nidhomul Haq: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1). Doi: https://doi.org/10.31538/ndh.v4i1.245.
Harun, A. (2013). Pengembangan Tenaga Kependidikan. Jurnal Islamika, 13(2).
Husni, K. (2015). Manajemen Perubahan Sekolah. Bandung: Pustaka Setia.
Miles, M. B., & Huberman, A. M. (2008). Analisis Data Kualitatif: Buku Sumber tentang Metode-Metode Baru. Jakarta: UI Press.
Mirfani, A. M. (2016). Manajemen Perubahan Pada Satuan Pendidikan Dasar. Jurnal Administrasi Pendidikan, 13(1).
Moleong, L. J. (2012). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Mulyasa, E. (2007). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan: Sebuah Panduan Praktis. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan,
Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
Prihatin, E. (2011). Manajemen Peserta Didik. Bandung: Alfabeta.
Rohmadoni, J. (2018). Isu Global Manajemen Pembiayaan Pendidikan di SD Indonesian Creative School Pekanbaru. Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan, 3(2). Doi: http://dx.doi.org/10.31851/jmksp.v3i2.1855.
Salerno, A., & Brock, B. (2008). The Change Cycle: How People Can Survive and Thrive in Organizational Change. Oakland, CA: Berrett-Koehler Publisher.
Suryosubroto. 2004. Manajemen Pendidikan di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.
Tim Dosen Administrasi Pendidikan UPI. (2010). Manajemen Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Umar, M. (2016). Manajemen Hubungan Sekolah dan Masyarakat dalam Pendidikan. Jurnal Edukasi, 12(1).
Undang-Undang (UU) Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Widodo, H. (2017). Manajemen Perubahan Sekolah. Manageria: Jurnal Manajemen Pendidikan, 2(2).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Christian Radiafilsan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.