PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR PESERTA DIDIK DAN LATARBELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR KELAS IV DI SDIT AL-MADINA PURWOREJO

Penulis

  • Selfi Faulina Safitri Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Suyoto Universitas Muhammadiyah Purworejo
  • Nurhidayati Universitas Muhammadiyah Purworejo

DOI:

https://doi.org/10.37304/paris.v2i1.3262

Kata Kunci:

Kata kunci: kemandirian belajar; Latarbelakang pendidikan orang tua; hasil belajar IPA.

Abstrak

Abstrak

Adanya wabah Covid-19 mengharuskan sistem pembelajaran di sekolah berbasis daring. Pada dasarnya, pembelajaran daring tentu menuntut peserta didik lebih mandiri dalam belajar dan perlu adanya bimbingan orang tua, terutama pada jenjang sekolah dasar. Upaya dalam mengetahui secara akurat, maka dilakukan penelitian untuk menguji pengaruh kemandirian belajar peserta didik  dan latar belakang pendidikan orang tua terhadap hasil belajar kelas IV. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh: 1) Kemandirian belajar peserta didik terhadap hasil belajar IPA, 2) Latarbelakang pendidikan orang tua terhadap hasil belajar IPA, 3) Kemandirian belajar peserta didik dan latarbelakang pendidikan orang tua terhadap hasil belajar IPA. Pendekatan yang digunakan berupa pendekatan kuantitatif dengan teknik regresi ganda. Metode pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, angket, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Tidak terdapat pengaruh antara kemandirian belajar peserta didik terhadap hasil belajar IPA  kelas IV, dengan nilai koefisien sebesar 0,342 dan Sig 0,108 > 0,05 dengan kontribusi sebesar 1,02%, 2) Tidak terdapat pengaruh antara latarbelakang pendidikan orang tua terhadap hasil belajar IPA kelas IV, dengan nilai koefisien sebesar -0,101 dan Sig 0,624 > 0,05, 3) Tidak terdapat pengaruh antara kemandirian belajar peserta didik dan latarbelakang pendidikan orang tua terhadap hasil belajar IPA kelas IV, dengan nilai nilai Fhitung sebesar -0,101 < Ftabel 3,44 dan Sig 0,624 > 0,05.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Amin, Rifqi, A. (2014). Sistem Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Pada Perguruan Tinggi Umum. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Arsa, Suka, Putu I. (2015). Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta Media Akademi.

Cholifah, Nur Tety., Degeng, Sudana, Nyoman I., & Utaya, Sugeng. (2016). Pengaruh Tingkat Latarbelakang Pendidikan Orang Tua Dan Gaya Belajar Terhada Hasil Belajar Siswa Pada Kels IV SDN Kecamatan Sananwetan Kota Blitar. Jurnal Pendidikan. 1(5): 486.

Chomaidi, dan Salamah. (2018). Pendidikan dan Pengajaran Strategi Pembelajaran Sekolah. Jakarta: PT Grasindo.

Djamaluddin. A. 2014. Filsafat Pendidikan. Istiqra, 1(2), 129-135.

Djamarah, Syaiful Bahri. (2015). Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Imron, Ali. (2016). Pengaruh Kemandirian Belajar dan Minat Terhadap Prestasi Belajar Pelajaran Ilmu Pengetahuan. Jurnal Ilmiah Pendidikan. 3(1): 143-144.

Kemendikbud. (2020).https://pusdiklat.kemdikbud.go.id/surat-edaran-mendikbud-no-4-tahun-2020-tentang-pelaksanaan-kebijakan-pendidikan-dalam-masa-darurat-penyebaran-corona-virus-disease-covid-1-9/. pdf 13 Oktober 2020.

Kunandar. (2013). Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Ningsih, Rita., Nurrahmah., & Arfatin. (2017). Pengaruh Kemandirian Belajar & Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Formatif. 6(1): 76.

Nurjan. S. 2016. Psikologi Belajar. Wade Group: Ponorogo.

Ranti, Gadih Mayang., Budiarti, Indah.,Trisna, Nawa Benny. (2017). Pengaruh Kemandirian Belajar (Self Regulated Learning) Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Struktur Aljabar. Jurnal Pendidikan Matematika. 3(1): 75.

Sisdiknas. (2003). UU Nomor 20 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Diunduh dari luk.staff.ugm.ac.id/atur/UU20-2003Sisdiknas. pdf pada tanggal 13 Oktober 2020.

Slameto. (2015). Belajar dan Faktor-faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sudjana, Nana. (2012). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Suhandi, Andi., Kurniasri, Dini. (2019). Meningkatkan Kemandirian Siswa Melalui Model Pembelajaran Kontekstual Di Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Genatala Pendidikan Dasar. 4(1). 126.

Suharno, Agung. (2016). Penggunaan Pendekatan Pembelajaran Kooperatif STAD Dalam Usaha Meningkatkan Hasil Belajar Pelajaran Sosiologi Pada Siswa Kelas XB SMA Negeri 1 Tangen Semester 1 Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Konvergensi. 5(1). 12.

Suprayitno, Adi. (2020). Menyusun PTK Era 4.0. Yogyakarta: CV Budiutama.

Sutrisno. (2021). Meningkatkan Minat & Hasil Belajar TIK Materi Topologi Jaringan Dengan Media Pembelajaran. Malang: Ahlimedia Press (Anggota IKAPI: 264/JTI/2020).

Syah, Muhibbin. (2015). Psikologi Belajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Syah, Muhibbin. (2019). Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Toyyibah, Ibay. (2017). Cara-Cara Belajar Menurut Kecerdasan Dan Potensi Genetik. Jakarta: PT Gramedia.

Utomo, L.W. (2015). Psikologi Pendidikan. Purworejo: Universitas Muhammadiyah Purworejo.

Wahyuningsih, Diana Dewi. (2020). Panduan Untuk Konselor Teknik Self Management Dalam Bingkai Konseling Coknitive Behavior Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Siswa SMP. Jawa Tengah: CV Sarnu Untung.

Unduhan

Diterbitkan

2021-08-17

Cara Mengutip

Safitri, S. F., Suyoto, & Nurhidayati. (2021). PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR PESERTA DIDIK DAN LATARBELAKANG PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR KELAS IV DI SDIT AL-MADINA PURWOREJO: . Jurnal Paris Langkis, 2(1), 114–124. https://doi.org/10.37304/paris.v2i1.3262