KORELASI MOTIVASI DAN DISIPLIN BELAJAR SISWA DENGAN HASIL BELAJAR SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL

Penulis

  • Menrisal Universitas Putra Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.37304/paris.v2i1.3392

Kata Kunci:

motivasi belajar; disiplin belajar; hasil belajar

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi motivasi belajar dan disiplin belajar siswa dengan hasil belajar pada siswa. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan metode penelitian korelasional. Penelitian ini dilakukan di SMKN 6 Padang. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas X di SMKN 6 Padang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah proporsional random sampling. Yang terpilih menjadi sampel dalam penelitian ini berjumlah 200 orang siswa. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh korelasi motivasi belajar (X1) terhadap hasil belajar sebesar 0,8097, selanjutnya diperoleh korelasi disiplin belajar (X2) terhadap hasil belajar sebesar 0,3658 (Rtabel = 0,138) dengan thitung= 19,419 untuk variabel X1 dan Y dan thitung=5,5310 variabel X2 dan Y  (thitung> ttabel), Maka dapat ditarik kesimpulan bahwa  korelasi dikatakan positif dan signifikan

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Affifudin. (2008). Motivasi Pembelajaran. Jakarta: Balai Pustaka.

Ahmadi, A. (2010). Hasil Belajar Siswa. Jakarta: Rineka Cipta.

Asmara. (2009 ). Evaluasi Hasil Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Bima, S. (2016). Korelasi Persepsi Siswa Mengenai Keterampilan Guru dalam Mengajar dan Disiplin Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika di SMA 1 Bandung. Bandung: UPI.

Djamarah. (2008). Interaksi Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Balai Pustaka.

Engkoswara. (2010). Kiat Sukses Membangkitkan Motivasi Belajar Peserta Didik. Jakarta: Djambatan.

Hamalik. (2008). Penilaian Hasil Belajar. Jakarta: Pustaka Zahra.

Hamdani. (2006). Hasil Pembelajaran di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.

Irianto, A. (1988). Bahan Ajaran Statistika Pendidikan (Buku Kedua). Padang: UNP Press.

JUWITA, A. I. (2019). Penelitian Hubungan Gaya Belajar dengan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Simulasi dan Komunikasi Digital.

JUWITA, A. I. (2019). Penelitian Hubungan Gaya Belajar dengan Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Simulasi dan Komunikasi Digital. JURNAL PTI (PENDIDIKAN DAN TEKNOLOGI INFORMASI) FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITA PUTRA INDONESIA.

Mahendra. (2008). Bagaimana Meningkatkan Disiplin Belajar Siswa. Bandung: Alfabeta.

Menrisal. (2018). HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN KOMPETENSI SOSIAL GURU PLK TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA.

Moenir. ( 1995). Disiplin Kelima. Jakarta Selatan: Gaya Favorit Press.

Mudijono, D. &. (2006). Hakikat Hasil Belajar. Jakarta: Pustaka Zahra.

Mujiono. ( 2006). Kiat Menumbuhkan Disiplin Belajar Anak. Bandung: Alfabeta.

Mukhlis, H. (2016). Kontribusi Persepsi Siswa Tentang Keterampilan Mengajar Guru dan Disiplin Belajar Terhadap Hasil Belajar Bahasa Indonesia di SMA Negeri 1 Solo. Jakarta: UNJ.

Popi Radyuli, Darma Sanjaya, Zakia Zuzanti. (2020). KONTRIBUSI LINGKUNGAN BELAJAR DAN SARANA PRASARANA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN TIK (Studi Kasus Kelas XI IPS SMA PGRI 1 Padang). 1(1).

Sudijono, A. (2011). Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Rajawali Press.

Wallen, F. &. (2008). How to Design and Evaluate Research in Education. New York: McGraw-Hill Higher Education.

Wijaya, C. (2001). Peran Disiplin Pada Perilaku Siswa. Jakarta: Djambatan.

Unduhan

Diterbitkan

2021-08-17

Cara Mengutip

Menrisal. (2021). KORELASI MOTIVASI DAN DISIPLIN BELAJAR SISWA DENGAN HASIL BELAJAR SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL. Jurnal Paris Langkis, 2(1), 145–155. https://doi.org/10.37304/paris.v2i1.3392