KARUNGUT SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN NILAI-NILAI PANCASILA PADA MATERI MEMPERKUAT KOMITMEN KEBANGSAAN
DOI:
https://doi.org/10.37304/paris.v3i1.5201Kata Kunci:
karungut; media pembelajaran; memperkuat komitmen kebangsaan; nilai-nilai pancasilaAbstrak
Adapun permasalah yang dibahas yaitu bagaimana penggunaan lagu Karungut sebagai media pembelajaran nilai-nilai pancasila pada mmateri memperkuat komitmen kebangsaan kelas VIII SMP dan bagaimana kelayakan lagu Karungut sebagai media pemblejaran nilai-nilai pancasiala pada materi memperkuat komitmen kebangsaan kelas VIII SMP. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media Karungut sebagai media pembelajaran nilai-nilai pancasila pada materi memperkuat kimitmen kebangsaan kelas viii smp serta untuk mengetahui bagaimana respon peserta didik ada Karungut sebagai media pembelajaran nilai-nilai pancasila pada materi memperkuat komitmmen kebangsaan kelas VIII SMP
Metode penelitian yang digunakan adalah R&D sederhana. Menurut Sugiyono dalam Haryati ( 2012) berpendapat bahwa, metode penelitian dan pengembangan adalah metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu. Untuk dapat menghasilkan produk tertentu. Instrumen adlah suatu alat yang digunakan untuk memperoleh data yang diperlukan, instrument penelitian ini meliputi: wawncara studi literature, dokumentasi, dan validasi. Teknik analisis data, penulis menggunakan: analisi kualitatif dan analisi validasi kemudian penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa pengembangan media dengan memuat lagu Karungut dalam media pembelajaran memperkuat komitmen kebangsaan pada mata pelajaran PPKn kelas VIII semester 2 dapat dikatakan berhasil dan efektif untuk pembelajaran. Serta dari hasil wawancara guru dan melihat respon peserta didik secara langsung media yang dikembangkan sudah cukup baik dan layak untuk digunakan oleh guru dan peserta didik.
Kata kunci : karungut; media pembelajaran; memperkuat komitmen kebangsaan; nilai-nilai pancasila
Unduhan
Referensi
afifah Zafirah, d. (2018). Penanaman Nilai-Nilai Karakter Terhadap Peserta Didik Melalui Permainan Congkak Sebagai Media Pembelajaran . Journal Pendidikan Karakter , 95-96 .
Ainina, I. A. (2014). Pemanfaatan Media Audio Visual Sebagai Sumber Pembelajaran Sejarah .
IJHE, 41.
Ainoer Roffiq, D. (2017). Media Musik Dan Lagu Pada Proses Pembelajaran . Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 35-36.
Andrew F.P, d. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran. Medan : Yayasan Kita Menulis .
Ani, S. E. (2020). Penerapan Nilai-Nilai Pancasila dalam Lembaga Pendidikan. Jurnal Pancasila dan Kewarganegraan , 58.
Armando, R. (2021). Jejak Sejarah Dalam Sastra Lisan Di Kalimantan Tengah . Preprints, 3-4.
Asmaroini, P. A. (2016). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Bagi Siswa DI Era Globalisasi.
Jurna Pendidikan dan Kewarganegaraan , 443-444.
Haryati, S. (2012). Research And Development (R&D) Sebagai Salah Satu Model Penelitian Dalam Bidang Pendidikan . Acedemia, 13-14.
Ifadah, M. A. (2012). Kefektifan Lagu Sebagai Media Belajar Dalam Pengajaran Pronounciation/ Pengucapan . Unimus .
Istiqomah. (2020). Pengembangan LKPD untuk Pembelajaran Daring Pada Materi Derajat Kesamaan Kelas XI . 87.
Jennah, R. (2009). Media Pembelajaran . Banjarmasin : Antasari Press .
jumaryatun, D. (2014). Penggunaan Media Lagu Sebagai Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Kemampuan Menulis Cerpen. Basastra.
Ketut Agustini, J. G. (2020). Pengembangan video pembelajaran untuk meningkatkan motivasi belajar siswa menggunakan model R&D. jurnal ilmiah pendidikan dan pembelajaran , 63.
Kirom, A. (2017). Peran Guru Dan Peserta Didik Dalam Proses Pembelajaran Berbasis Multikultural. Al-Murabbi, 69-70.
Mihing. (2008 ). Sejarah Budaya. Kapuas, Indonesia : 2008.
Moleong, L. (2002). Mwtodologi Penelitian Kualitatif . Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Nurseto, T. (2011). Membuat Media Pembelajaran Yang Menarik . Ekonomi dan Pendidikan , 19. Prasetyo, A. E. (2017). Penggunaan Karungut Dalam Pembelajaran Kimia Serta Pendidikan
Karakter Peserta Didik. Jurnal Ilmiah Kanderang Tingang, 20-22.
Rahmawati, N. P. (2017). Pelestarian " Karungut" Seni Tradisi Lisan klasik Dayak Ngaju Di Kalimantan Tengah. Balai Pelestarian Nilai Budaya Kalimantan Barat , 1.
Rohani. (2019). Media Pembelajaran. Unisu , 3-4.
Sari, A. R. (2008). Media Pembelajaran . UPT UNS Press Universitas Sebelas Maret, 2-7. Surya Saputra, L. D. (2017). Pndidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ( kurikulum 2013 Edisi
Revisi 2017) SMP/MTS Kelas VIII. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI .
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 PEPE RUSMITHA AGEL, Dotrimensi, Yuyuk Tardimanto, Maryam Mustika
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.